logo ini adalah logo yang di gunakan di bendera di pengurusan pusat maupun di bawahnya.
Logo di baju pelatihan
logo pada dada kanan di seragam pelatihan bagi pemula atau sabuk merah atau di seragam atlet PSMP
logo pada dada kanan di seragam pelatihan khas PSMP bagi anggota yang berstatus pelatih atau biru muda ke atas
logo pada seragam latihan maupun seragam khas PSMP pada dada kiri
logo pada lengan kanan pada seragam khas PSMP atau pada lengan kiri bagi siswa anggota eksul di seragam sekolah
logo pada lengan kiri pada seragam latihan bagi atlet dan di seragam khas PSMP untuk atlet atau pada lengan kiri bagi siswa anggota eksul di seragam sekolah
Biografi Singkat Pencipta Gerakan Meong Palo B eliau yang lahir pada tanggal 31 Desember 1939, yang diberi nama Amang. Dilahirkan di desa rantoni yang asri bagian dari kecamatan lembang yang penuh dengan pesona di kabupaten pinrang. Anak dari Pabata dan Rabaiyya. Rabaiyya adalah salah satu keturuan bangsawan dari kerajaan bugis garis keturunan dari Daeng Parumpa. Pencipta gerakan PSMP Amang adalah seorang kepala keluarga dari kelas menengah. Beliau juga pernah bekerja sebagai pengembala kerbau di lereng-lereng gunung sekitar desa rantoni. Beliau suka bekerja keras untuk memperbaiki keadaan agar menjadi lebih baik. Pada saat usia 15 tahun, kehidupannya sudah mulai berubah yang dulunya keseharianyya hanyalah mengembala kerbau ia mulai Berlatih silat dan mulai mengajar kesesamanya pengembala kerbau di tempatnya kala itu. Ada sedikit sekali sejarah yang membahas tentang baik dari garis keturunan dari...
ANGGARAN DASAR / ANGGARAN RUMAH TANGGA PERGURUAN SILAT MEONG PALO ( AD/ART PSMP ) logo PSMP SEKRETARIAT PUSAT Gunung Jati, Desa Rajang, Kec. Lembang, Kab. Pinrang, Prov. Sulawesi Selatan e-mail : psmeongpalo@gmail.com ANGGARAN DASAR PERGURUAN SILAT MEONG PALO BAB I NAMA, WAKTU, DAN KEDUDUKAN Pasal 1 Nama Organisasi ini bernama Perguruan Silat Meong Palo di singkat PSMP. Pasal 2 Waktu Perguruan Silat Meong Palo ini didirikan pada tanggal 06 Juni 1966 di Pinrang Sulawesi Selatan untuk jangka waktu yang tidak ditentukan. Pasal 3 Kedudukan Perguruan Silat Meong Palo berkedudukan di Daerah Negara Indonesia. BAB II KEDAULATAN Pasal 4 Kedaulatan Perguruan Silat Meong Palo berada pada Musyawarah Nasional (Munas) Perguruan Silat Meong Palo. BAB III DASAR, TUJUAN, DAN USAHA Pasal 5 Dasar Perguruan Silat Meong Palo berdasarkan Pancasila dan UUD 1945. Pasal 6 Tujuan Perguruan Silat Meong P...
MEONG PALO yang Berarti Kucing Berbulu tiga warna dalam bahasa bugis, arti dan makna dari Logo PERGURUAN SILAT MEONG PALO (PSMP) sebagai berikut : 1. WARNA HITAM KESADARAN DIRI Kita adalah manusia biasa yang tak luput dari dosa dan kesalahan tak harus merasa paling angkuh,kesombongan atas kepemilikan suatu ilmu adalah malah petaka bagi kita sendiri,langitpun memiliki tingkat,di atas langit masih ada langit. 2. WARNA PUTIH KESUCIAN DIRI Manusia terlahir sebagai khalifah di muka bumi ini, terlahir sebagai pemimpin, memimpin kejalan yang memang yang sudah di takdirkan tetapi yang memiliki kesucian dalam dirinya akan menjadi tauladan. 3. WARNA KUNING KEAGUNGAN HATI Segala sesuatu handaklah di awali dari hati dan bersikap hati-hati terhadap segala sesuatu, dari hatilah dapat menerima, memberi dan berbuat sesuai hati yang bersih dan bertindak dengan hati-hati. 4. TRISULA Tiga sisi tajam pada trisula melambangkan ke-3 warna tersebut yang di maknai sebagai murid pergur...
Komentar
Posting Komentar